Langsung ke konten utama

mengetahui gejala komputer mati total


 Ada beberapa sebab kenapa sebuah komputer mati total atau matot,mungkin karena overheat atau pun kondisi hardware yang sudah saatnya di ganti,atau pun bisa terjadi karena adanya crash aplikasi yang bisa menyebabkan hal tersebut.tetapi kerusakan secara software kemungkinan jarang terjadi sampai menimbulkan mati total pada komputer sobat.berikut admin akan bagikan langkah yang harus kita lakukan jika komputer mati total.

kerusakan secara hardware atau perangkat keras

  • pertama kita lihat pada bagian power supply,cek kabel yang terhubung dengan stop kontak,apakah putus,atau rusak,bisa kita ganti,cek power supply apakah masih berfungsi dengan baik.bongkar casing power supply dan amati apakah ada kmponen yang terbakar,seperti Transistor,travo,resistor maupun elco.jika ada bau sangit,atau bau terbakar silahkan ganti dengan ukuran yang sama
  • kartu video,ini bisa menimbulkan komputer mati total,karena fungsi kartu video adalah mengolah program serta data ke bentuk tampilan pada layar komputer.cek bagian VGA atau kartu video,apakah ada kerusakan,ataukah pin nya/atau kakinya yang kotor,bisa di bersihkan dengan penghapus,dengan cara gosok-gosokan ke bagian pin sampai bersih,setelah itu pasang lagi,jika terjadi kerusakan segera ganti dengan VGA baru.
  • random access memory atau (RAM) bisa menjadi penyebab komputer mati total,tetapi kerusakan dari ram sangat jarang sampai mati total,biasanya kerusakan ram hanya sampai bluescreen.tetapi sobat bisa coba dengan mencopot ram dan memasangya kembali setelah di bersihkan pada pin-pinnya.
  • prosesor juga bisa menyebabkan fungsi komputer menjadi mati total,karena prosesor sering overheat dan menyebabkan eror sebuah prosesor melakukan perintah,jika prosesor rusak sobat bisa mengecek,dengan menyalakan tanpa headshink,atau pendingin,jika tidak bisa panas,kemungkinan prosesor telah rusak.
  • motherbord,juga bisa menimbulkan masalah tersebut,langkah coba sobat copot bagian motherboard,dan pasang yang baru,dengan RAM,PROSESOR,KARTU VIDEO,sobat gunakan yang lama,yang digunakan pada motherboard yang rusak.

kerusakan secara software sebagai berikut

  • memungkinkan komputer untuk memerintahkan kinerja PROSESOR,sehingga prosesor menjadi panas,dan akan menyebakan komputer mati total,restard,kalau di biarkan kerusakan bisa sampai ke hardwarenya,jadi solusinya gunakan aplikasi seperlunya saja.menonaktifkan aplikasi yang berjalan saat startup.dengan cara ketik Run lalu ketik msconfig,dan uncek pada bagian aplikasi yang memutuhkan startup.
Demikian yang  bisa admin sampaikan semoga bisa menambah wawasan dan bisa bermanfaat,salam belajar.

    Komentar

    Postingan populer dari blog ini

    Mengubah kode java script yang di proteksi dengan HEX

     Biasanya sebuah kode javascript yang di proteksi dengan pengkodean HEX,biasanya tujuan para pembuat file java script, sengaja memproteksi,supaya dokumen yang di buat bisa aman dan tidak mudah untuk di hack,atau pun di tiru,tetapi di sini hanya sebagai referensi yang bertujuan sebagai media pembelajaran,admin webdesign akan bagikan cara mengubah file javascript yang di proteksi dengan mengconvert menjadi kode HEX.  Sebuah tools online yang bisa sobat coba gunakan untuk membuka file dari JS yang di konvert,tetapi sebelumnya admin akan sedikit memberi penjelasan seperti apa ya script JS yang di proteksi dengan kode HEX,lihat tampilan script file javascript di bawah ini yang di konvert oleh para pembuat,dan biasanya di gunakan untuk proteksi credit link,seperti file HTML,XML,PHP, ["\x73\x63\x72\x65\x65\x6E\x20\x61\x6E\x64\x20\x28\x6D\x69\x6E\x2D\x77\x69\x64\x74\x68\x3A\x20\x36\x30\x65\x6D\x29","\x6D\x61\x74\x63\x68\x4D\x65\x64\x69\x61","\x6D\x61\x74\x63\x68\x65\x7...

    cara encode mp3 pada semua pengguna Cakewalk Sonar

     Halo sobat webdesign kali ini admin aka berbagi cara mengconvert file kita yang berada di Cakewalk sonar semua versi.berikut tahapan yang akan admin bagikan,yang pertama download dulu pluginnya yakni LAME setelaah itu extrak ,bisa gunakan winrar atau zip.dan selanjutnya hasil extrak tadi kita simpan dulu. Sekarang kita buka folder Cakewalk sonar kita .yakni C:\\Program file\cakewalk\Shared utility\(lalu buat folder dengan nama (lame). tahap berikutnya ,kita pindahkan semua file lame  hasil extrakan tadi ke dalam folder Cakewalk yang barusan kita buat tadi.  Cara mengkonvert atau menyimpan file dari draft Cakewalk sonar semua versi menjadi mp3,berikut tahapan untuk melakukan perubahan tersebut,langkah pertama yakni buka sonar kita ,dan kita masuk ke bagian tools "utilities" selanjutnya kita cari "external enconder Configuration utiliy"lalu tekan enter.maka akan muncul penampakan seperti pada gambar di bawah ini.

    Cara setting Handler Mapping pada IIS

     Masih terkait pengaturan Internet Information Service atau IIS,kali ini admin akan bagikan cara mengkonfigurasi Handler Mapping pada IIS,untuk Handler Mapping sendiri biasanya di gunakan untuk pengaturan pada PHP file,yang mana PHP file biasanya kita set pada C:/ php,jika kita gunakan IIS.berikut langkah untuk mengatur Handler Mapping pada IIS.tapi sebelumnya sobat sudah download file yang di perlukan seperti mysql Community,PHP,PHPmyadmin.dan sudah melakukan setting terhadap ketiga file tersebut.lihat gambar di bawah,untuk konfigurasi IIS Terlihat pada gambar di atas tampilan dari IIS,sebagai langkah awal kita akan konfigurasi pada bagian nomer 1,Handler Mapping,double klik untuk lakukan pengaturan,selanjutnya kita pilih Add Module Mapping. maka akan tampil seperti pada gambar di bawah ini Masing-masing keterangan pada angka sobat isi sebagai berikut isi dengan *.php Sobat cari FastCGIModule C:\php\php-cgi.exe (dimana folder php berada lalu pilih php-cgi ) PHP FastCgiModule Reque...